Senin, 21 Maret 2016

Cara Microsoft Word Menggambar Bentuk / Shapes

Setelah di artikel sebelumnya Wahana-Edukasi mengajarkan cara microsoft word membuat garis dan arrows, maka saat ini wahana-edukasi akan mengilustrasikan ingin membuat Anda para pembaca menggambar bentuk dengan berbagai pilihan bentuk yang disisipkan ke dalam dokumen word Anda sehingga menjadi lebih menarik dan pilihan ini telah disediakan di dalam program microsoft word. Setelah Anda menyisipkan satu atau lebih bentuk, Anda dapat menambahkan teks, point, nomer ke dalam bentuk tersebut.

Langkah yang harus Anda lakukan untuk menyisipkan bentuk ke dalam microsoft word adalah sebagai berikut:

Cara Microsoft Word Membuat Garis dan Arrows

Anda ketika ingin membuat berbagai bentuk dalam dokumen word Anda, microsoft word memberikan fasilitas tools bagi Anda untuk mengeksplorasi kemampuan Anda ini termasuk yang bermanfaat bagi Anda adalah garis / “line” dan panah / “arrows”. Anda akan menggunakan garis ataupun panah untuk membantu Anda mengilustrasikan poin Anda. Contohnya, beberapa teks deskritif dalam kotak gambar di dokumen word yang Anda ingin buat, ditambahkan dengan garis atau panah / arrows sebagai simbol tanda penghubung atau keberpengaruhan dengan gambar setelahnya pada dokumen microsoft word.

wahana-edukasi cara microsoft word membuat garis dan arrows

Tutorial cara untuk membuat garis di microsoft word :

Sabtu, 12 Maret 2016

Tools Microsoft Word untuk Menyelaraskan Object dan Text Dokumen Word

Ketika Anda ingin menulis sebuah artikel di microsoft word, Anda akan mendapati paragraf dokumen word awal Anda berupa rata kiri (align text left). Namun Anda dapat merubah pengaturan tersebut. Tools pada alignment di tab “Home” microsoft word memungkinkan Anda untuk memperbaiki ataupun menyelaraskan baik berupa text ataupun objek lain juga.

wahana-edukasi tools microsoft word untuk menyelaraskan object dan text dokumen word

align text left : berupa pengaturan jika Anda menginginkan paragraf pada microsoft word berupa rata kiri.

Microsoft Word dalam Penggunaan “Wrap Text”

Pada setiap tampilan microsoft word pada dokumen awalnya ketika Anda membuka "open" dokumen baru, Anda akan diposisikan berada pada “in line with text”. Namun, penyetingan tampilan yang dihasilkan tidak sebaik yang diinginkan.

Apa Anda penasaran bagaimana mengatur dan mengubah posisi gambar di microsoft word dengan “wrap text”?

Selasa, 08 Maret 2016

Cara Menambahkan Gambar “Picture” ke Microsoft Word

Sebenarnya banyak yang Anda lakukan untuk dapat memasukkan gambar ke dalam dokumen word di microsoft word. Anda dapat menyisipkan Clip Art melalui galeri Clip, menyisipkan gambar yang diambil dengan kamera digital, scan gambar, gambar yang dibuat dari aplikasi grafis seperti Adobe Photoshop, maupun gambar yang Anda dapatkan dari internet.

Langkah yang Anda lakukan untuk memasukkan gambar ke dokumen Word yang tersimpan di komputer Anda:

Senin, 07 Maret 2016

Apakah Anda Mengetahui Cara Mengatur Margin pada Microsoft Word?

Sebelum menjelaskan bagaimana cara mengatur margin di microsoft word, terlebih dahulu Wahana-Edukasi akan menjelaskan maksud dari margin word tersebut. Margin merupakan area ruang kosong di sekitar tepi dokumen word baik tepi atas, tepi bawah, tepi kanan, maupun tepi kiri. Walaupun objek lain ataupun teks dapat dimasukkan dalam margin, namun beberap item memang khusus untuk ditempatkan di dalam margin seperti nomor halaman, header, dan footer.

Kelebihan dari microsoft word, disediakan bagi Anda untuk memilih antara melakukan pengaturan margin standar atau pengaturan sesuai kebutuhan Anda sendiri.

Cara mengatur Margin pada microsoft word sebagai berikut:

Apa saja Halaman “Orientation” yang di Sediakan Microsoft Word?

Form dokumen word yang digunakan di microsoft word sering dijumpai layout dalam keadaan memanjang ke bawah dan ada juga yang memanjang ke samping. Layout dalam microsoft word ini akan Anda temukan dan dikenal dalam istilah Orientation. “Orientation” ini ada dua bagian: 1. Portrait dan 2. Landscape.

wahana-edukasi apa saja halaman “orientation” yang di sediakan microsoft word?

wahana-edukasi apa saja halaman “orientation” yang di sediakan microsoft word?







Apa saja Tampilan “Document View” yang di Sediakan Microsoft Word?

Apakah Anda pernah menemukan dokumen word di microsoft word dalam tampilan layout sebelum di print? atau dalam tampilan buku (halaman pertama di sebelah kiri dan halaman kedua di sebelah kanan)? atau bentuk tampilan web?

Itu adalah beberapa tampilan yang disediakan oleh microsoft word untuk memberikan pandangan “views” yang berbeda pada dokumen word. Document Views yang ada di microsoft word antara lain: Print Layout, Full Screen, Web Layout, Outline, dan Draft.

apa saja tampilan “document view” yang di sediakan microsoft word

Tampilan pada dokumen word yang Anda miliki dapat diubah dalam dua cara/ dua langkah:

Senin, 29 Februari 2016

Cara Memperbaiki Rumus Excel yang Error di Microsoft Excel

Anda yang sering melakukan pekerjaan dengan menggunakan Ms. Excel, pasti pernah mengalami error saat menginput rumus Excel. Kesalahan (Error) ini dapat terjadi karena kesalahan yang tidak kita sadari, seperti: data yang dihitung berupa teks, hilangnya atau tidak adanya sebuah referensi, kesalahan penulisan syntax, dan masih ada beberapa lagi.

Pada dasarnya, Anda sering menjumpai tampilan pesan Error seperti di bawah ini:
#N/A
#REF!

#NAME?

#VALUE!

#DIV/0!           
: Error ini disebabkan pada saat nilai tidak tersedia untuk formula/ fungsi
: Error ini disebabkan pada saat sebuah Referensi Cells telah hilang atau telah dihapus
: Error ini disebabkan pada saat Microsoft Excel tidak dapat mengenali teks dalam rumus
: Error ini disebabkan pada saat operator ataupun argument yang digunakan tidak benar/ tidak valid
: Error ini disebabkan pada saat suatu angka dibagi dengan nol

Cara Membuka Dokumen yang telah Ada di Microsoft Word

Setelah Anda selesai membuat tulisan di microsoft word, tentunya Anda akan menyimpan/ “Save” setelah itu program microsoft word akan Anda tutup/ close. Di kemudian hari Anda ingin melanjutkan menulis di dokumen word yang sebelumnya telah Anda simpan atau hanya sekedar membaca dokumen word tersebut, Anda pasti akan perlu untuk membuka dokumen Word tersebut. Cara membuka dokumen word yang telah ada itu ternyata mudah dan ada beberapa cara dalam melakukannya dan telah disediakan di dalam program microsoft word.

Microsoft Word dalam Membuat Dokumen Word Baru

Sebenarnya ini hal yang paling mendasar bagi kita semua mempekerjakan microsoft word. Sekarang ini teknologi sudah semakin berkembang apalagi saat ini anak-anak sudah menggunakan teknologi tersebut dari mulai gadget hingga internet, sedangkan microsoft word sudah tidak asing lagi.

Jadi untuk apa saya membuat artikel berkenaan microsoft word ini?

Mungkin masih ada beberapa orang yang belum begitu mengerti tentang teknologi saat ini seperti orangtua kita yang belum mengetahui apa itu microsoft office dan kegunaaannya untuk apa termasuk isi microsoft office diantaranya program microsoft word, program microsoft excel, maupun program microsoft powerpoint? atau anak- anak sekolah dasar yang baru diajarkan dan diperkenalkan tentang komputer, microsoft office, dan internet. Merekalah target niche pembaca artikel ini.

Di dalam artikel ini berisi cara membuat dokumen baru di microsoft word dari mulai template kosong. Penggunaan template kosong saat membuka microsoft word memudahkan Anda memiliki kontrol yang lebih fleksibel terhadap kondisi dokumen Anda dan menjadikan hal itu terstruktur. Namun disisi lain, sebenarnya hal itu akan memakan waktu lebih lama untuk mendapatkan pengaturan tampilan yang Anda inginkan. Word template di microsoft word dibangun agar mempermudah proses pembuatan dokumen yang profesional dan menarik.

Kamis, 25 Februari 2016

Cara Memisahkan Kata yang Berasal dari Satu Cells di Microsoft Excel

Apakah terlintas suatu pertanyaan atau case di mana Anda memikirkan bagaimana cara memisahkan suatu nilai atau beberapa kata dalam satu cells menjadi beberapa cells? Mungkin apa yang Anda fikirkan akan terjawab dalam artikel ini.

Case seperti gabungan tempat dengan tanggal lahir (Malang, 08 September 1990), nama lengkap seseorang (Muhammad Rifki Bakhtiar), ataupun suatu kombinasi kode persediaan yang terdiri dari inisial jenis barang + urutannya (KP-007 = kemeja panjang stock ke 007) seringkali ditemui dalam kondisi berada dalam satu cells. Dan Anda menginginkan kata- kata di dalam satu cells tersebut dibongkar menjadi beberapa cells.

Di bawah ini akan diberikan contoh Case nya:

Cara Merubah Data Kolom ke Tabel di Microsoft Excel

Ms.Excel dibuat oleh Microsoft untuk memudahkan orang dalam menghitung angka. Sering pemakai Ms.Excel dihadapkan dengan permasalahan yang berkaitan dengan merubah (konversi) data kolom tunggal ke data tabel dengan bentuk susunan berupa kolom dan baris. Sebenarnya untuk merubah data tersebut dapat menggunakan rumus excel yang telah disediakan Ms. Excel secara “simple”.

Contoh kasusnya, Anda memiliki satu kolom tunggal berupa 5 data seperti:

Rabu, 24 Februari 2016

Cara dan Tujuan Membuat Laman “About Me” di Blog

Laman “About Me” di Blog sama pentingnya dengan Laman “ContactMe” dan juga “Disclamer”. About Me ini memberitahukan informasi mengenai Blog itu sendiri maupun biodata admin pemilik blog. Dengan halaman “About Me” ini pengunjung dapat mengetahui Anda sebagai pemilik Blog dan membantu mereka mencari apa yang diinginkan di dalam Blog tersebut sehingga pada akhirnya pengunjung merasa puas dan setia untuk sering dating ke Blog tersebut. Di sisi lain, Anda dan Blog Anda akan mendapatkan kepercayaan pengunjung dan menganggap Anda kompeten di bidang tersebut.

Anda sudah penasaran bagaimana cara membuatnya? Baiklah, mari ikuti step by step nya. Step- step yang harus dilakukan Anda untuk membuat “About Me” pada Blog Anda adalah sebagai berikut:

Cara Membuat Page “Contact Me” Otomatis di Blog

Apakah Anda tahu apa itu laman “Contact Me” (Hubungi saya)?

Mungkin sebenarnya ini bagian halaman yang mendasar bagi blogger pemula saat awal membangun sebuah blog. “Contact Me” bahasa sederhananya adalah suatu halaman di blog yang bertujuan agar pembaca dapat menghubungi admin dari blog tersebut. Tujuan nya bukan sebagai komentar atas isi konten , namun lebih kepada saran, kritikan, teguran, kerjasama kepada admin blog tersebut. Jadi ini dapat dikatakan merupakan bagian terpenting blog karena sebagai sarana aspirasi bagi pembaca seperti Anda ke admin blog.

Pada umumnya menu navigasi “Contact Me” diletakan di bagian top menu ataupun di footer blog.

Anda penasaran bagaimana cara membuatnya? Itu mudah sekali.